Cara Memasang Background Pada Postingan | Lukman Info Lukman Info: Cara Memasang Background Pada Postingan
Contact Us:

If You Have Any Problem, Wanna Help, Wanna Write Guest Post, Find Any Error Or Want To Give Us Feedback, Just Feel Free To Contact Us. We Will Reply You Soon.

Name: *


Email: *

Message: *


Skillblogger

LiveZilla Live Help

Minggu, 09 Juni 2013

Cara Memasang Background Pada Postingan

Tutorial Belajar Blogger - Pada Postingan ini saya ( Mas Oktri ) akan berbagi tips memasang background pada postingan yg mungkin bisa membantu kita saat bosan dengan background postingan kita yang warnanya putih atau hitam polos, atau mungkin sekedar ingin mencoba bereksperimen kecil maka kita boleh mencoba merubah background postingan dengan cara-cara berikut ini, karena pengetahuaan yang baru pasti sangat menyenangkan.

Nah cara membuat backgroun postingan yang saya tahu saat ini baru dua cara...

  + Pertama untuk membuat background warna

Letakkan kode berikut pada awal postingan

<div style="background : kode warnanya disini ">
Dan diakhir postingan, harus di tutup dengan kode seperti ini :
</div>
Tulisan kode warnanya disini anda ganti dengan kode warna yang anda inginkan.Yang perlu diperhatikan saat anda meletakkan kode tersebut, anda harus memilih tab edit HTML, jangan Compose.

Sebagai contoh backgroun dengan warna hijau...

<div style="background:#24d207">
Oktri Darmadi  biasa disapa dengan Mas Oktri Lahir di Lampung,Indonesia dilahirkan di sebuah desa kecil yang mungkin masih kurang terkenal di Lampung, saya anak ke-3 dari 3 bersaudara,kebetulan saya anak bungsu.Menurut Saya Ketidak Sempurnaan adalah Seni. Ada 3 hal yg konsisten dalam hidup, yaitu ; Perubahan, Pilihan, dan Prinsip...saya hanya lah anak manusia yang tidak sempurna karena kesempernaan hanya milik ALLAH...
</div>
Hasilnya akan seperti ini :


Oktri Darmadi  biasa disapa dengan Mas Oktri Lahir di Lampung,Indonesia dilahirkan di sebuah desa kecil yang mungkin masih kurang terkenal di Lampung, saya anak ke-3 dari 3 bersaudara,kebetulan saya anak bungsu.Menurut Saya Ketidak Sempurnaan adalah Seni. Ada 3 hal yg konsisten dalam hidup, yaitu ; Perubahan, Pilihan, dan Prinsip...saya hanya lah anak manusia yang tidak sempurna karena kesempernaan hanya milik ALLAH...

+ Kedua Membuat background dengan Gambar

Jika anda memiliki gambar khusus untuk dijadikan backgroud uploud dulu ke website hosting seperti photobucket atau tempat hosting lainnya untuk memperoleh URL addresnya.

Yang harus diperhatikan anda harus berada pada posisi edit HTML, berikut kode diawal postingan:

<div style="background:url(alamat gambarnya disini) no-repeat;">
Diakhir postingan tutup dengan kode berikut:
</div>
Ganti tulisan alamat gambarnya disini dengan alamat gambar yang ingin anda tampilkan. Seperti halnya pada background dengan warna, kode inipun bisa anda tambah-tambahin sesuai dengan keinginan. Contoh, saya ingin membuat posting dengan background yang beralamat di http://i634.photobucket.com/albums/uu66/oktri_2009/L8e18979.gif, background ingin di simpan di sebelah kanan atas posting tanpa repeat, padding sebesar 10 pixel, besar huruf 90% :
<div style="background:url(http://i634.photobucket.com/albums/uu66/oktri_2009/L8e18979.gif ) no-repeat center top; text-align:justify; font-size:90%; padding:10px">
Oktri Darmadi  biasa disapa dengan Mas Oktri Lahir di Lampung,Indonesia dilahirkan di sebuah desa kecil yang mungkin masih kurang terkenal di Lampung, saya anak ke-3 dari 3 bersaudara,kebetulan saya anak bungsu.Menurut Saya Ketidak Sempurnaan adalah Seni . Ada 3 hal yg konsisten dalam hidup, yaitu ; Perubahan, Pilihan, dan Prinsip...saya hanya lah anak manusia yang tidak sempurna karena kesempernaan hanya milik ALLAH...
</div>

Maka hasilnya seperti ini:

Oktri Darmadi  biasa disapa dengan Mas Oktri Lahir di Lampung,Indonesia dilahirkan di sebuah desa kecil yang mungkin masih kurang terkenal di Lampung, saya anak ke-3 dari 3 bersaudara,kebetulan saya anak bungsu.Menurut Saya Ketidak Sempurnaan adalah Seni
Ada 3 hal yg konsisten dalam hidup, yaitu ; Perubahan, Pilihan, dan Prinsip...saya hanya lah anak manusia yang tidak sempurna karena kesempernaan hanya milik ALLAH...

Nah jika kita ingin mempatenkan background tersebut sebagai backgroud pada setiap postingan kita agar tak capek mengeditnya,

Caranya masuk menu pengaturan/ setting =>klik tab format=>pada bagian akhir kolom format letakkan kode diatas

Nah selamat mencoba, semoga bermanfaat!


Like the Post? Share with your Friends:-

Team SB
Posted By: Team SB

0 komentar:

POST A COMMENT

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

 

Latest post

About Us

Recent Comment

Copyright © . SkillBlogger. All Rights Reserved.
Designed by :-Way2themes